CARA MENGINSTALL OS
Nama : Hidayah Turahmah
NPM
: 23554010006
Prodi : Teknologi Informasi
Website kampus : https://politeknik-sampit.ac.id/
TUJUAN KEGIATAN
Belajar menginstall OS (operating system) windows 10 pro di
komputer serta menginstall microsoft office.
KEGIATAN :
·
Membersihkkan ruangan polnet
·
Belajar menginstall OS di komputer
·
Mencatat urutan penginstallan OS
·
Menginstall microsoft office
LANGKAH-LANGKAH PENGINSTAL WINDOWS 10 :
1.
Windows set up = full inggris
2.
Install → activate
windows ( i dont have...)
3.
Windows 10 pro → i accept...
4.
Custom install
·
Semua partisi dihapus → next...
·
Indonesia US – skip – i dont have...
·
Continue – admin – next - accept
REFERENSI : https://www.idn.id/tutorial-install-windows-10/
NAMA PRODUK/JASA :
1.
Polnet internet untuk pendidikan
ALAT DAN BAHAN YANG DIGUNAKAN :
1.
Komputer
2.
USB
HARGA JASA PASANG WIFI
Harga berdasarkan Mbps
1. Untuk internet
pendidikian seharga Rp. 100.000/bln dengan 5 Mbps
2. Untuk 10 Mbps seharga
Rp. 150.000
3. Untuk 20 Mbps seharga
Rp. 275.000
4. Untuk 20 Mbps + Tv
digital seharga Rp. 325.000
Referensi lain mengenai penginstalan OS
Pengertian Windows 10
Windows 10 merupakan system oprasi computer
pribadi yang dikembangkan oleh Microsoft sebagai bagian dari keluarga sistem
operasi Windows NT. Diperkenalkan pada tanggal 30 September 2004 dirilis pada
29 Juli 2015 dan pada November 2015, Threshold 2 dari Windows 10 (v10.0.10586)
dirilis kepada publik.
Penginstalan Windows 10
Pastikan
komputer atau laptop sudah memenuhi syarat hardware yang diperlukan. Agar
performanya tidak mengecewakan. Jika hardware kamu sudah sesuai, pastikan juga
beberapa persiapan yang mesti kamu lakukan seperti yang di bawah ini:
Backup data-data penting yang ada
Alat dan bahan
·
Apabila yang akan di
install windows adalah laptop, siapkan charger untuk menghindari hal-hal yang
tidak diinginkan.
·
Pastikan hardware yang
digunakan dalam keadaan baik.
·
Mempersiapkan
Installer Windows 10 (baik berupa DVD ataupun Flashdisk).
Langkah pengerjaan
·
Pertama masukan media
installer windows 10 yang kamu gunakan (flashdisk atau DVD).
·
Setelah itu nyalakan
komputer, lalu masuk dulu ke BIOS untuk mengatur First Booting. Caranya ketika
komputer baru menyala, tekan tombol F2 atau beberapa komputer ada yang
menggunakan tombol DEL untuk masuk ke BIOS. Sesuaikan saja. Setelah disetting
first boot nya, tekan F10, save and restart.
·
Komputer akan booting
melalui media installer windows 10, dan jika muncul perintah Press any key too boot from CD or DVD, tekan saja
sembarang tombol. Nanti proses akan segera dilanjutkan.
DOKUMENTASI
KEGIATAN :
Komentar
Posting Komentar